Maaf jika tutorial ini agak sedikit sama dengan tutorial yang lain, karena tutorial ini saya dapat dari forum Ubuntu Indonesia.
Baiklah pertama - tama kita harus mengenal apa itu figlet dan keguanaannya.
Figlet adalah sebuah program komputer yang menghasilkan teks spanduk, dalam berbagai tipografi, terdiri dari huruf-huruf terbuat dari kecil konglomerasi ASCII karakter (lihat ASCII art). pada ubuntu 11.04. Pada ubuntu 11.04 saya, saya gunakan hanya menampilkan atau mempercantik tampilan terminal pada ubuntu 11.04.
Oke cekidot, berikut caranya :
1. Masuk ke terminal ubuntu anda, cara nya pilih Application > Terminal atau tekan tombol Ctrl + Alt + T.
2. Ketikkan " sudo apt-get install figlet, seperti gambar di bawah ini !
Terminal Ubuntu |